Klik NewsSosial Budaya

Pangandaran Diguncang Gempa 5,9 Magnitudo

Gempa Bumi dengan kekuatan 5,9 Magnitudo mengguncang Kabupaten Pangandaran, Jawa Bara, Sabtu, (18/05/2019). Gempa itu terjadi pada pukul 08.52 WIB.

Badan Meteorologi Klimatologi, dan Geofisika melaporkan bahwa lokasi gempa berada di 219 km sebelah tenggara Kabupaten Pangandaran, Jabar. Pusat gempa di kedalaman 32 km.

Titik koordinat gempa tersebut berada di 9,68 Lintang Selatan (LS) dan 108,57 Bujur Timur (BT).

Dari hasil laporan BMKG, gempa ini tidak berpotensi tsunami.

“Tidak berpotensi tsunami,” kata BMKG di situs resminya.

Hingga berita ini dinaikkan, belum diketahui dampak dari gempa tersebut. (*)

Baca juga :   Hidayatullah: Jor-Joran Bansos Diduga Penyebab Beras Langka dan Mahal
Peneliti, Penulis, Penikmat Bola

What's your reaction?

Related Posts

1 of 3,262