HeadlinePolitik

Data Masuk 66,,61%. Prabowo-Gibran Unggul 57,95% Pilpres 2024 Versi Situng KPU RI

KLIKERS INDONESIA – Komisi Pemilihan Umum (KPU) melalui akun resmi KPU sudah memulai proses hitungan suara pemilu 2024, Minggu (18/02/2024).

Berdasarkan bagan prolehan suara yang keluar pukul 09:35 WIB Capres nomor urut 02 Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka masih mengungguli pasangan Anis-Imin dan Ganjar-Mahfud, pasangan Prabowo-Gibran berhasil mengumpulkan 49,747,461 atau 57,95% suara sementara Anis-Imin mengumpulkan 21,013,738 atau 24,48% suara dan Ganjar-Mahfud mengumpulkan 15,084,928 suara atau 17,57%.

Hasil dari perhitungan KPU ini bukan merupakan hasil akhir Pemilu 2024, akan tetapi hasil dari KPU ini merupakan penetapan hasil Pemilu yang dilakukan secara berjenjang melalui rapat pleno terbuka yang dilakukan oleh PPK,KPU Kabupaten/kota, KPU Provinsi dan KPU berdasarkan aturan yang sudah ditentukan oleh undang-undang

Selain hasil dari KPU, hasil yang hampir sama juga melalui Quick Count yang dikeluarkan oleh beberapa Lembaga Survei, pasangan 02 Prabowo-Gibran dinyatakan unggul dengan kalkulasi tidak jauh beda dengan yang dirilis oleh KPU itu sendiri.

Poltracking Prabowo unggul 58,51% dengan total suara masuk100%

Litbang Kompas Prabowo unggul 58,48 dengan total suara masuk 99,80

LSI Prabowow unggul 57,63%

What's your reaction?

Related Posts

1 of 1,188

Leave A Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *