Info Klikers

Berikut Perolehan Suara 6 Anggota DPR RI Terpilih Dapil X Jatim Periode 2019-2024

KLIKERS INDONESIA – Dapil (Daerah Pemilhan) sepuluh Provinsi Jawa Timur (Jatim) meliputi Lamongan dan Gresik. Memiliki 6 anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI) periode 2019-2024.

Dikutip dari berbagai sumber resmi, hasil pleno perhitungan perolehan suara DPR RI Dapil Jatim X (sepuluh), periode 2019-2024 yang diumumkan oleh Komisi Pemilihan Umum Provinsi Jatim dan ditetapkan KPU pusat, terdapat 6 anggota DPR RI terpilih.

Berikut daftar nama dan perolehan suara anggota DPR RI Dapil Jatim X adalah:

1. H. Jazilul Fawaid, SQ., MA (PKB): 186.838
2. Khilmi (Gerindra): 85.620
3. H. Nasyirul Falah Amru, S.E. (PDIP): 104.208
4. Dyah Roro Esti W.P, B.A., M.Sc (Golkar): 48.377
5. Prof. Dr. Zainuddin Maliki, M.Si. (PAN): 51.125
6. Debby Kurniawan, S.Kom (Demokrat): 117.523

Sementara itu, perolehan suara partai-partai peserta Pileg di Dapil X Jawa Timur (Jatim):

1. PKB : 330.628
2. Gerindra : 167.047
3. PDIP : 193.545
4. Golkar : 133.193
5. NasDem : 98.473
6. Garuda : 6.026
7. Berkarya : 14.572
8. PKS : 27.109
9. Perindo : 17.650
10. PPP : 81.277
11. PSI : 10.826
12. PAN : 128.578
13. Hanura : 6.943
14. Demokrat : 159.190
15. PBB : 3.217
16. PKPI : 1.862

Baca juga :   BRIN Perlu Tingkatkan Koordinasi dengan Kemendikbud terkait ‘Heritage Impact Assessment’ Borobudur

What's your reaction?

Related Posts

1 of 784

Leave A Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *